Etika ekonomi dalam Islam kedudukannya dipandang sama dengan akhlaq karena keduanya sama-sama membahas tentang kebaikan dan keburukan pada tingkah laku manusia. Salah satu hal yang tidak dibenarkan adalah harga-harga yang tidak wajar dan mengambil keuntungan secara berlebihan. (Khaerul Umam, S. IP, M. Ag.).
No comments:
Post a Comment